UJI COBA – LATIHAN SOAL & PEMBAHASAN PPPK 2022

Latihan soal tryout PPPK yang tersedia di kreasibelajar.id sudah dalam bentuk aplikasi. Bisa dikerjakan sebagai simulasi, selain bisa dikerjakan didalam aplikasi, sobat juga bisa menjadikan sebagai bahan bacaan menggunakan pembahasan yang akan muncul selepas mengerjakan simulasi atau tryout PPPK tersebut.

Klaim Coba Gratis
Category:

Halo sobat kreasibelajar.id ! Saat ini latihan soal tryout PPPK menjadi kata kunci yang sedang banyak dicari di Indonesia. Tentu bukan tanpa alasan karena sebagaimana kita ketahui, di tahun 2022 ini PPPK menjadi jalan masuk utama untuk para guru yang ingin mengabdikan dirinya sebagai bagian dari ASN.

Latihan soal tryout PPPK yang tersedia di kreasibelajar.id sudah dalam bentuk aplikasi. Bisa dikerjakan sebagai simulasi, selain bisa dikerjakan didalam aplikasi, sobat juga bisa menjadikan sebagai bahan bacaan menggunakan pembahasan yang akan muncul selepas mengerjakan simulasi atau tryout PPPK tersebut.

Untuk melengkapi latihan soal yang disediakan dari pemerintah tersebut, sebaiknya calon peserta tes PPPK juga mengikuti tryout dan simulasi PPPK yang menyediakan semua jenis tes sebagaimana tes PPPK yang sebenarnya. Menurut juknis yang direncanakan untuk tes PPPK 2022 tes yang akan diberikan yaitu sebagai berikut :

  1. Tes Kompetensi Teknis
  2. Tes Kompetensi Manajerial
  3. Tes Kompetensi Sosiokultural
  4. Tes Bakat Skolastik
  5. Tes Wawancara 

Selamat Bersenang – Senang Sobat !

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “UJI COBA – LATIHAN SOAL & PEMBAHASAN PPPK 2022”

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Shopping Cart